Baca: Amsal 2:20-21

Putra seorang Kapten Inggris pada suatu hari diteguhkan. Hari itu Sang Kapten duduk bersama putranya di dalam kabin. Ia mengatakan kepada pemuda itu, ”Nak, nyalakan lilin ini, pergilah ke dek, dan kembali ke kabin dengan lilin menyala.” Tetapi ayah, anak itu memprotes jika aku pergi ke dek angin pasti meniupnya hingga padam. Pergilah, kata si Ayah, “Lakukan” jadi pergilah dia dengan bersusah-susah ia berhasil menjaga agar api tetap menyala, dan ia mengembalikan lilin itu kepada ayahnya dengan perasaan lega dan puas. Ayahnya lalu berkata “Nak engkau telah diteguhkan hari ini, imanmu masih kecil dan rapuh. Engkau akan Tumbuh Dewasa dan akan memasuki dunia yang besar dan penuh godaan yang Akan berusaha sebisa mungkin untuk memadamkan imanmu… Kecuali engkau melindunginya dengan benar. Itu adalah pelajaran yang tak pernah dilupakan oleh si pemuda itu. Mari kita jaga dan pelihara iman.

(Encyclopedia of sermon Illustrations, David F Burgess)

No comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *